Grafis Promosi Kelas Perempuan Menulis

Mohon dibaca perlahan-lahan saja, agar lebih mudah memahaminya. Jika perlu, bacalah dengan lisan bersuara. Ini adalah pembahasan tentang Grafis Promosi Kelas Perempuan Menulis. Grafis ini merupakan sarana yang disediakan cuma-cuma oleh Aksarapedia, untuk mendukung aktivitas promosi yang dilakukan oleh peserta. Pembuatan grafis promosi ini tidak bersifat wajib. Hanya diperuntukkan bagi peserta yang ingin menjual karya…

Read More

Mengumbar Aib dalam Karya Buku?

“Hidup cuma sebentar, terlalu sia-sia jika akan dihabiskan untuk menjadi seorang penakut termasuk takut dalam menulis!” Saya kerap mendapat pertanyaan ini dari para peserta menulis, baik di Kelas Wanita Menulis, Kelas Perempuan Menulis, dan Kelas Bu Guru Menulis. “Mas Radit, kalau kita menulis dengan jujur permasalahan yang kita hadapi baik masalah rumah tangga atau masalah…

Read More

Curhat Jadi Buku

Kutemani Melewati Hari-Hari Sampai Dirimu Bisa Tersenyum Lagi :)

Bila harimu terasa memuakkan, pejamkan matamu kemudian tarik napas yang dalam sambil memilih secara acak satu halaman buku ini. Buka matamu secara perlahan, lalu bacalah tulisan yang kamu temukan. 🙂      

Merahnya Senja di Batas Kota

Judul: Merahnya Senja di Batas Kota Penulis: Hartanti, S.Pd. ISBN: (sedang proses) Spesifikasi: Halaman: 133 Ukuran: 11 x 18,5 cm   Sinopsis: Buku ini berisi kumpulan puisi tentang senja yang ditulis oleh seorang guru Bahasa Indonesia yang sangat mencintai karya sastra puisi.   Diterbitkan dan dicetak oleh: Aksara Pedia Prathama Cilegon, Banten