Membongkar Hakikat Iqro’! (Bagian-1)

Jadi perintah “Iqro’!” sebenarnya bukan cuma sekadar “membaca” seperti yang kita lakukan pada umumnya. Secara luas, perintah itu mengandung tiga hal mendasar atas apa yang harus “dibaca!”. Kita bongkar satu per satu. Pahami ini lebih dahulu. Bahwa kata “Iqro’!”, terdiri dari himpunan huruf Alif-Qaf-Ra’-Alif. Kalo mau diringkas juga boleh, menjadi Alif-Qaf-Ra’. Dari himpunan ketiga huruf…

Read More